Berita Video

Rekapitulasi Surat Suara Bergeser Ke Kecamatan

Bagi Kecamatan Bukit Bestari dilakukan di Kantor Camat, Kecamatan Tanjungpinang Barat dilaksanakan di Kantor Camat Tanjungpinang Barat dan Kecamatan Tanjungpinang Kota akan berlangsung di Gedung Wanita Senggarang.

“Jadi dari Empat titik lokasi inilah nanti akan melakukann pergeseran logistik, untuk nanti dilakukan rekapitulasi hasil yang dilakukan dari masing-masing TPS – TPS,”katanya.

Setelah perhitungan surat suara tingkat Kecamatan rampung, KPU Tanjungpinang bakal melakukan pleno tingkat kota pada awal Maret mendatang. (san)

1 2

Berita Terkait