TERBARU

GO Cast

Hamil Sehat Tanpa Obesitas

Secara umum, para wanita dianjurkan untuk menaikkan berat badan saat hamil. Namun, bagaimana jika ibu mengalami obesitas saat mengandung? Apakah Ibu hamil harus menurunkan berat badan dengan melakukan diet saat hamil? Tidak jarang obesitas dikaitkan dengan beberapa dampak buruk bagi kesehatan Ibu dan janin.

Cara terbaik yang dapat Ibu lakukan untuk mengatasinya adalah dengan memahami diet Ibu hamil dengan obesitas sebaik mungkin. Ibu hamil memerlukan asupan makanan bergizi yang lebih bila dibandingkan saat belum hamil.

Asupan tersebut dapat mendukung tumbuh kembang janin dalam kandungan. Dengan kata lain, meski Ibu mengalami obesitas saat hamil, menurunkan berat badan sebaiknya dihindari, terlebih jika harus memangkas kebutuhan asupan harian.

Berita Terkait